Senin, 24 Desember 2018

Tujuan Diadakan Promosi | Konsultan Bisnis Manajemen

KONSULTAN HOTEL & RESTORAN

PROFESIONAL, +62 813-9864-6177. Tujuan Diadakan Promosi.

Pengertian Promosi Menurut Para Ahli, Pengertian Promosi Dan Tujuannya, Pengertian Promosi Adalah, Tujuan Promosi Adalah, Keuntungan Promosi Adalah, Sasaran Promosi Adalah, Konsultan Bisnis Jakarta, Konsultan Bisnis Jakarta Barat, Konsultan Bisnis di Jakarta, Konsultan Bisnis Cirebon, Konsultan Bisnis di Depok, Konsultan Bisnis Jakarta Timur. 


Promosi - merupakan salah satu bagian dari rangkaian kegiatan pemasaran suatu barang.

Promosi adalah suatu kegiatan bidang marketing yang merupakan komunikasi yang dilaksanakan perusahaan kepada pembeli atau konsumen yang memuat pemberitaan, pembujukan, dan memengaruhi segala sesuatu mengenai barang atau jasa yang dihasilkan untuk konsumen.

Kegiatan tersebut bertujuan untuk meningkatkan volume penjualan dengan cara menarik minat konsumen dalam mengambil keputusan membeli di perusahaan tersebut.

Untuk memperjelas tentang promosi, berikut ini definisi promosi dari para ahli ahli.

1. Menurut Philip Kotler, promosi adalah berbagai kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan yang menonjolkan keistimewaan-keistimewaan produknya yang membujuk konsumen sasaran agar membelinya.
2. Menurut Prof. Dr. Winardi, S.E., promosi terdiri dari upaya-upaya yang diinisiasi oleh penjual secara terkoordinasi guna membentuk saluran-saluran informasi dan persuasi guna memajukan penjualan barang atau jasa tertentu, atau menerima ide-ide atau pandangan-pandangan tertentu.
3. Menurut Lamb, Hair, Mc. Daniel (2001), promosi adalah komunikasi dari para penjual yang menginformasikan, membujuk, dan mengingatkan para calon pembeli suatu produk dalam rangka memengaruhi pendapatan mereka atau memperoleh suatu respons.

Jadi, promosi merupakan fungsi pemberitahuan, pembujukan, dan pengimbasan keputusan pembeli.
Dalam promosi terjadi proses penyajian pesan-pesan yang ditujukan untuk membantu penjualan barang atau jasa. Promosi merupakan aktivitas pemasaran yang paling terlihat dan secara rutin dilaksanakan oleh perusahaan.

BACA JUGA : Tahapan Untuk Membangun Email Marketing

Tujuan Promosi

Pada umumnya, kegiatan promosi mempunyai beberapa tujuan, antara lain yaitu sebagai berikut.

1. Penampakan
Salah satu tujuan penting dari promosi adalah promosi tersebut harus dapat menyampaikan pesan pada sejumlah calon pembeli yang dituju atau ditargetkan. Dengan demikian, perusahaan harus memilih media yang tepat ke pembeli yang dituju tersebut.

2. Perhatian
Promosi harus dapat menarik perhatian konsumen atau calon pembeli yang dituju. Namun, sering sulit untuk menarik calon pembeli terhadap promosi yang kita lakukan disebabkan adanya sedemikian banyak promosi yang dilakukan pula oleh perusahaan lainnya sehingga perhatian calon pembeli tidak hanya tidak hanya terpusat pada satu promosi.

Promosi yang dilakukan oleh perusahaan lain meliputi sejumlah advertensi, promosi penjualan, dan usaha-usaha promosi lainnya.

3. Pemahaman
Tujuan lain dari sebuah promosi ialah pemahaman yang dicapai pada saat calon pembeli menginterpretasikan pesan yang sampai kepadanya. Calon pembeli seringkali tidak dapat memahami promosi yang tidak direncanakan dengan baik atau yang dapat menarik perhatian.

Kadang-kadang perhatian dari media yang digunakan dapat menyebabkan pesan yang disampaikan menjadi tidak jelas, sehingga dalam mengubah penggunaan media kita juga harus melihat apakah perlu diadakan perubahan pesan atau tidak.

BACA JUGA: Cara Menjadi Yang Petama di Benak Pelanggan

4. Perubahan Sikap
Setelah promosi dapat dipahami oleh calon pembeli, maka perusahaan mengharapkan sebuah tanggapan dari calon pembeli terhadap promosi tersebut. Setiap perusahaan harus menyesuaikan promosinya dengan produk yang dihasilkannya untuk dapat mengubah sikap calon pembeli yang dituju. Misalnya perubahan agar pembeli mengalihkan pembeliannya dari produk perusahaan lain ke produk yang dihasilkan oleh perusahaannya.

5. Tindakan
Sesuai dengan tujuan akhir promosi adalah untuk meningkatkan hasil perusahaan melalui peningkatan hasil penjualan.
Maka tujuan promosi yang paling penting adalah untuk memicu tindakan calon pembeli yang dituju, karena hal ini dapat dijadikan tanpa berhasil atau tidaknya suatu promosi.


Keuntungan Promosi

Berikut ini adalah beberapa keuntungan dilakukannya kegiatan promosi:

1. Dapat meningkatkan omzet penjualan.
2. Dapat memperpendek piutang-piutang perusahaan.
3. Mengingatkan pembeli tentang barang-barang yang akan dibeli.
4. Membentuk product movie (mau membeli karena barang-barang tertentu).
5. Meningkatkan barang-barang agar menjadi lebih terkenal.
6. Mempercepat perputaran modal kerja perusahaan.

BACA JUGA : Langkah Dasar Melakukan Riset Pemasaran

Sasaran Promosi

Berikut ini adalah sasaran dari kegiatan promosi.

1. Seluruh masyarakat konsumen agar membeli produk.
2. Para pembeli produk perusahaan tersebut.
3. Para pemakai produk pada waktu sekarang.
4. Para pelanggan yang setia.
5. Mereka yang memiliki potensi untuk membeli produk.
6. Para pesaing dan para pedagang besar ataupun kecil.




Industri yang kami layani :
>>>> Retail / Ritel : Segala Jenis Toko : Toko Buku, Toko Bangunan, Toko Bakery, Baby Shop, Pet Shop, Toko Roti, Minimarket, Supermarket, Hypermart, Toko Buah, Toko Obat / Apotek, dll.
>>>> Manufacture / Pabrik : Segala Jenis Pabrik : Pabrik Makanan & Minuman, Pabrik Plastik, Pabrik Kertas, dll.
>>>> Service : Hotel, Restoran, Printing, Cafe, FnB, F & B, Laundry, Wedding, Fashion Design, Barber Shop, dll.
>>>> Start Up : Segala Jenis Industri

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

New York Bakal Punya Restoran Khusus Acar Goreng | Konsultan Bisnis Manajemen

KONSULTAN HOTEL & RESTORAN BERPENGALAMAN, +62 813-9864-6177.  New York Bakal Punya Restoran Khusus Acar Goreng. Restaurant New York...